Saat pandemi seperti sekarang ini mengharuskan pelajar untuk
belajar dari rumah atau study from home. Sekolah terutama guru pun
mulai beradaptasi dengan menggunakan berbagai aplikasi untuk
memberikan pelajaran.
Melihat banyaknya sekolah yang menggunakan sosial media sebaga
salah satu penghubungnya, kami pun membuat sebuah aplikasi sosial
media yang dikhususkan untuk pembelajaran dari rumah dengan
beragam fitur pendukung untuk mempermudah kamu dalam belajar